Lukas 11:49 TSI

49 “Karena itu, dari dulu Allah dengan hikmat-Nya sudah memutuskan, ‘Berulang kali Aku akan mengutus nabi dan rasul kepada bangsa Yahudi. Dan bangsa yang keras kepala itu akan membunuh sebagian dari mereka dan menyiksa sebagian yang lain.’

Membaca bab lengkap Lukas 11

Lihat Lukas 11:49 dalam konteks