Matius 22:11 TSI

11 “Tetapi ketika raja itu masuk melihat para tamunya yang sedang duduk di situ, dia melihat ada seorang tamu yang tidak memakai pakaian seragam yang disediakan raja bagi para tamu pesta pernikahan itu.

Membaca bab lengkap Matius 22

Lihat Matius 22:11 dalam konteks