Roma 8:13 TSI

13 Karena kalau kita hidup menuruti keinginan badani kita, roh dan jiwa kita tetap mati. Sebaliknya dengan pertolongan Roh Allah hendaklah kita berpikir bahwa secara badani kita sudah mati terhadap keinginan dosa, maka kita akan hidup!

Membaca bab lengkap Roma 8

Lihat Roma 8:13 dalam konteks