8 Kaupakai jabatan dan kuasauntuk menyita tanah seluruhnya.
9 Bukan saja kau tidak menolong para janda,tetapi yatim piatu kautindas pula.
10 Karena itu di sekitarmu, kini penuh jebakan,dan dengan tiba-tiba hatimu diliputi ketakutan.
11 Hari semakin gelap, tak dapat engkau melihat;engkau tenggelam dilanda banjir yang dahsyat.
12 Bukankah Allah mendiami langit yang tertinggi,dan memandang ke bawah, ke bintang-bintang yang tinggi sekali?
13 Namun engkau bertanya, “Tahu apa Dia?Ia ada di balik awan dan tak dapat mengadili kita.”
14 Engkau menyangka bahwa pandangan-Nya tertutup awandan bahwa hanya pada batas antara langit dan bumi Ia berjalan?