26 Diberkatilah dia yang datang dalam nama Tuhan!Kami memberkati kamu dari dalam rumah Tuhan.
27 TUHANlah Allah, Dia menerangi kita.Ikatkanlah korban hari raya itu dengan tali,pada tanduk-tanduk mezbah.
28 Allahku Engkau, aku hendak bersyukur kepada-Mu,Allahku, aku hendak meninggikan Engkau.
29 Bersyukurlah kepada Tuhan, sebab Ia baik!Bahwasanya untuk selama-lamanya kasih setia-Nya.