10 Tapi sekarang Engkau meninggalkan kamidan membiarkan kami dikalahkan.Engkau tidak lagi maju bersama barisan kami.
11 Kaubiarkan kami melarikan diri dari musuh kami,dan mereka merampas harta kami.
12 Kaubiarkan kami dibantai seperti domba,dan Kauceraiberaikan kami di antara bangsa-bangsa.
13 Kaujual umat-Mu dengan harga tak seberapa,dan tidak mendapat keuntungan apa-apa.
14 Kaujadikan kami ejekan tetangga-tetanggamereka mengolok-olok dan menertawakan kami.
15 Kaujadikan kami bahan sindiran bangsa-bangsa;mereka menggelengkan kepala sambil menghina kami.
16 Sepanjang hari aku dicela,menanggung malu dan kehilangan muka,